Trio Hamdani - detikFinance. Selasa, 06 Apr 2021 16:00 WIB. Foto: Agung Pambudhy. Jakarta -. PT Waskita Beton Precast Tbk digugat penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU) sementara. Gugatan pailit atas anak perusahaan PT Waskita Karya (Persero) Tbk itu dimohonkan oleh PT Hartono Naga Persada. JAKARTA, investor.id - PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) berhasil lolos dari pailit setelah mayoritas dari kreditur menyetujui proposal perdamaian perseroan. Selanjutnya, WSBP akan fokus melakukan going concern dan memperbanyak perolehan nilai kontrak baru. EDITOR.ID, Jakarta,- Kreditur menggugat pailit PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP). Pasalnya BUMN ini memiliki utang sebesar Rp 3,35 miliar kepada penggugatnya yakni Magdalena Yohan Heryadi dan Rp 648 juta oleh Suwito Muliadi. Dalam persidangan kasus pailit ini Waskita Karya telah berstatus penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU) sementara. Plant Karawang. Plant Kalijati. Plant Gasing. Plant Sadang. PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) terbentuk resmi sebagai entitas anak usaha PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT) pada 7 Oktober 2014. WSBP adalah perusahaan produksi beton precast dan ready mix dengan kapasitas produksi saat ini terbesar di Indonesia. Corporate Communication Manager Waskita Beton Precast menuturkan, WSBP juga senantiasa mendorong pertumbuhan berkelanjutan ini dengan target nilai kontrak baru pada 2024 meningkat sebesar 20%, yaitu menjadi Rp 2,3-Rp 2,5 triliun dibandingkan 2023. Pendapatan usaha Waskita Beton juga ditargetkan meningkat di kisaran Rp 2,2 triliun-Rp 2,4 triliun. Ada Gugatan Pailit, Saham Waskita Beton Precast Tergelincir. Agustina Melani. 07 Apr 2021, 13:40 WIBDiperbarui 07 Apr 2021, 13:40 WIB. Copy Link. 16. Perbesar. Pekerja merangkai baja untuk PC-I Girder di Plant Karawang PT Waskita Beton Precast, Jawa Barat, Rabu (17/6/2020). .

waskita beton precast pailit